Kami mengundang Anda mengirimkan karya. Kami menampung karya dari berbagai bentuk dan medium, serta dari beragam genre; dari yang tradisonal sampai kontemporer; dari yang konvensional sampai eksperimental; dan, bahkan, yang belum terdefinisikan sekalipun. Karya yang dikirim boleh “karya lama” maupun “karya baru”. Pun, tidak ada batasan tema spesifik untuk karya-karya yang harapannya akan dikirimkan. Pilihlah karya terbaik.

Kiriman karya untuk setiap genre hanya dibatasi maksimal 5 (lima) karya untuk satu kali pengiriman. Untuk karya yang akan dikirim lebih dari satu file, kami sarankan untuk dikirim lewat kompresi zip atau rar.

Untuk tata cara pengiriman karya, selengkapnya bisa dibaca di laman Pengiriman Karya.

Kirim Karya

Ikuti Kami di Media Sosial